Rabu, 06 Juni 2012

MENGGUGAH SEMANGAT MENULIS

Jurnalistik secara harfiah berasal dari bahasa Prancis jour”  yang berarti “hari” atau “catatan harian”(diary).. Dalam bahasa Belanda journalistiek artinya penyiaran catatan harian. Sedangkan dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia definisi Jurnalistik adalah yang menyangkut kewartawanan dan persuratkabaran, kemudian dipertegas dalam Kamus Umum Bahasa Indonesia bahwa  Jurnalistik adalah “kegiatan untuk menyiapkan, mengedit,

dan menulis surat kabar, majalah, atau berkala lainnya”. Kemudian jika dijelajahi dunia maya, akan muncul banyak definisi Jurnalistik salah satunya yang popoler dapat diambil dari Wikipedia yaitu  Journalism is the craft of conveying news, descriptive material and comment via a widening spectrum of media. These include newspapers, magazines, radio and television, the internet and even, more recently, the cellphone (Jurnalisme adalah kerajinan untuk menyampaikan berita, bahan deskriptif dan komentar melalui pelebaran spektrum media, ini termasuk koran, majalah, radio dan televisi, internet dan bahkan, belakangan ini  ponsel).

Latihan Berbuat Baik (Model Implementasi 4M)

  Sejatinya manusia terlahir dalam keadaan suci dan bersih tanpa noda, hal ini sejalan dengan hadits nabi Kullu Mauludin Yuladu ‘alal Fitroh...